Ini yang Akan Terjadi Pada Tubuhmu Kalau Gak Mandi Selama 2 Hari
Anjuran kesehatan yang paling sederhana adalah rajin membersikan diri alias mandi. Tetapi, ada saja yang bisa di jadikan alasan untuk malas mandi, apalagi buat mereka yang sering telat terbangun atau memang lebih banyak beraktivitas di dalam rumah .
1. Apa yang terjadi jika tidak mandi dua hari?
Kamu boleh saja tidak mandi sesekali, kalau memang alasanya mendesak. Tetapi sampai lebih dari dua hari tubuhmu tidak di bilas dengan air sama sekali.
Pasalnya, tubuh manusia membawa lebih dari 1.000 tipe bakteri sehari - hari. Termasuk 40 jenis yang tidak kita ketahui asal - usulnya. Memang sih beberapa jenis bakteri justru di perlakukan oleh tubuh. Tetapi sebagian besar justru menganggu dan menimbulkan penyakit. Oleh karena itu perlu di lawan dengan mandi memakan sabun mandi.
2. Bukan cuma berakibat bau badan, tapi juga...
Bakteri yang menempel pada tubuh berhari - hari sudah jelas akan menimbulkan bau tak sedap. Guna cuma itum sekalipun tidak mengeluarkan banyak keringat , bakter juga dapat menyebabkan iritasi kulit sebagai dampak dari pengikisan kulit. Bisa di bayangkan dampaknya pada prang yamg rajin berkeringat tapi jarang mandi/
3. Kalau terpaksa gak sempat mandi, gimana dong?
Memang , ada kejadian - kejadian yang membuat sama sekali tidak bisa mand, sakit misalnya. kalau begini giman caranya agar tetap bisaa bersih ?
Holly L Philips , M , D seorang dokter kesehatan mengatakan bahwa jika kamu terpaksa tidak bisa mandi sama sekali selama maksimal dua hari, jangan lupa untuk tetap rutin menganti baju. Selalu menjaga agr ketiak , lipatan leher dan wajah agar selalu bersih karena ketiga area ini merupakan area favorit bagi bakteri berkembang biak, Meski begitu, Phillips tidak menyarankan kita untuk terlalu sering mandi karena hal ini justru mengurangi minyal alami pada kulit yang justru membuat jadi kering dan berisisik.
Tidak ada komentar